ZTE Grand S II merupakan salah satu smartphone terbaru yang hadir di awal tahun 2014 ini untuk memenuhi tuntutan konsumen akan produk smartphone yang berkualitas tinggi karena telah didukung oleh teknologi terkini. Selain menerapkan teknologi terkini ZTE juga menerapkan desain yang bagus agar konsumen semakin menyukai produk terbaru ZTE, apalagi Hp Android saat ini pamornya tengah menanjak mengalahkan BB.
Sebagai hp android yang didukung dengan dapur pacu Quad Core terbaru dan jaringan internet yang lengkap mulai 2G-GSM, 3G-GSM dan 4G-LTE tampaknya bakal membuat smartphone ini bakal semakin mewah saja. Selain dipakai buat online, ZTE Grand S II ini juga dapat digunakan untuk telephone dan SMS.
Display yang mengandalkan layar capatitive touchscreen dengan lebar 5.5 inchi membuat pengguna lebih leluasa dalam mengoperasikan Hp Android ini. layar tersebut juga memiliki fitur layar sentuh multi point yang mana pengguna dapat mengoperasikan tablet ini dengan 5 jari atau lebih.
Hp Android ZTE Grand S II dibalut dengan casing berwarna hitam, dibekali dengan memori internal 16 GB dengan slot micro SD upto 32GB, sementara RAM-nya sudah 2GB yang mendukung dengan baik untuk kinerja procesor Qualcomm Snapdragon 800, Quad-core 2.3 GHz Krait 400 dengan hasil yang optimal bersama GPU
Adreno 330.
Dari sisi fotografi pun Hp ini sudah cukup mumpuni karena dibekali dengan kamera utama 13 MP dibagian belakang dengan fitur : autofocus, LED flash, Geo-tagging, touch focus, face detection, Video 1080p@30fps, sementara itu kamer kedua yang terpasang di bagian depan berkemampuan 2 MP untuk foto maupun video dengan resolusi 1080 pixel/30 fps.
Ketersediaan catu daya smartphone ini mengandalkan baterai dengan jenis
Non-removable Li-Ion berkapasitas 3000 mAh, untuk fitur koneksitas pun sudah lengkap yaitu Edge, Gprs, HSDPA, LTE, Wifi, Bluetooth, Micro USB V2.0 dan NFC.
Fitur lain dari ZTE Grand S II :
- Message : Mms, SMS, Email, IM
- Java, Gps, Browser, Games
- SNS integration
- Active noise cancellation with dedicated mic
- MP4/H.263/H.264/WMV player
- MP3/eAAC+/WMA/WAV player
- Google Search, Maps, Gmail, YouTube, Calendar, Google Talk
- Document viewer
- Photo viewer/editor
- Voice memo/dial
- Predictive text input
No comments:
Post a Comment
Silahkan Berkomentar Terkait Artikel ini...