Sunday, March 3, 2013

Harga Smartfren Andromax-i (Hp Android Dua Kartu GSM + CDMA)

Blog Hp Terbaru kali ini akan memberikan review singkat atas Smartfren Andromax-i yang menggunakan dual simcard CDMA dan GSM. Kelebihan menggunakan smartphone ini adalah terdapatnya dua kartu dengan jaringan yang berbeda, dimana anda bisa menggunakan jaringan yang terbaik diposisi terbaik, artinya anda bisa menggunakan jaringan CDMA Smartfren bila anda berada di wilayah cakupan Smartfren. Namun bila anda berada diluar area smartfren service anda bisa menggunakan jaringan GSM yang jaringannya tersebar luas di seluruh pelosok nusantara.  Sehingga anda akan selalu bisa online dimana pun anda berada karena kebutuhan Jaringan Smartphone-mu telah tercover dengan baik. 


Dengan Prosesore DualCore Snapdragon dan GPU Andreno 305 kami rasa hp ini akan mampu menjalankan aplikasi dengan baik dan membuka browser dengan ringan karena juga di dukung dengan keberadaan RAM dan memori internalnya.

Spesifikasi Smartfren Andromax-i

  • CDMA2000-1X EVDO Rev A (3.5G) + GSM (2G)
  • Dual On CDMA + GSM
  • Snapdragon 1GHz Dual Core Processor
  • Adreno 203 GPU
  • Internal Storage 4GB ROM + 512 RAM
  • Ketebalan < 10 mm
  • OS Android 4.0 Ice Cream Sandwich (ICS)
  • Dual Camera (5MP Auto Focus + 1.3MP)
  • 4" LCD WVGA with IPS Technology
  • Capacitive Multi Touch Screen (5 Finger Touch Point)
  • Built-in GPS
  • Wi-Fi with Hotspot Capability (Tethering)
  • Bluetooth 3.0 A2DP Support
  • Accelerometer, Proximity, Ambience, and Magnetic Field sensor
  • 3.5 mm Audio Port (Stereo)
  • Micro-USB Port Interface
  • Support Micro-SDHC up to 32GB (external)
  • Battery 1630mAH
  • Harga : Rp. 1.185.000,-

Kesimpulannya, meskipun Andromax-i menggunakan dua kartu GSM dan CDMA namun hp ini begitu keren dan tipis karena tidak sampai 10mm ketebalannya.  Untuk update harga dan spesifikasi hp terbaru lainnya temukan hanya di Hp Terbaru


No comments:

Post a Comment

Silahkan Berkomentar Terkait Artikel ini...