Wednesday, October 23, 2013

Spesifikasi Nokia Asha 502 Dual SIM

Nokia 502 Dual SIM adalah ponsel kelima yang akan kami ungkap di Blog Hp Terbaru diantara enam hp Nokia terbaru yang terdiri dari 3 Nokia Lumia dan 3 Nokia Asha. Hp ini hadir dengan desain yang cantik bersama 2 Nokia Asha lainnya, tambahan  Crystal Clear yang mampu membuat tampilan dengan sangat menawan menjadi kelebihan dari Nokia Asha Terbaru ini.


Desain crystal-clear pada Nokia Asha 502, 503 dan Asha 500 tersebut memberikan warna tersendiri. Di mana handphone tersebut hadir dengan bodi yang terlapisi oleh lapisan transparan. Selain itu nokia juga menyediakan warna warna yang ngejreng pada ketiga hp tersebut.

Inilah Spesifikasi Nokia Asha 502 Dual SIM

Type/Brand Nokia Asha 502
Category Smartphone
Network 2G-Dual SIM GSM, 3G-HSDPA
CPU/GPU -
Ext. Memory Micro SD upto 32GB, 4 GB card included
Int. Memory ?
Camera Utama 5MP, Autofocus, Led flash
Second cam -
Display 3.0" TFT Cap. Touchscreen
Dimensions 99.6 x 59.5 x 11.1 mm
Connectivity Edge,Gprs,USB,Bluetooth,Wifi
Features FM Radio, Java, Browser WAP/HTML
O.S Nokia Asha software platform 1.1
Colours Bright Red, Bright Green,
Cyan, Yellow, White and Black
Battery Li-Ion 1010 mAh battery (BL-5A)
Rate Price 89 USD
Warranty 12 bulan

Dengan baterai BL-5A, menurut Gsm Arena memiliki ketahanan standby hingga 576 jam, waktu bicara lebih dari 13 jam, memainkan musik hingga 42 jam. Hp Nokia Asha 502 ini tersedia dengan 2 pola kartu SIM yaitu dual simcard dan single Simcard, ini adalah kemudahan bagi pengguna  untuk menyesuaikan dengan kebutuhan.

No comments:

Post a Comment

Silahkan Berkomentar Terkait Artikel ini...